Postingan

Menampilkan postingan dengan label Ibu Menyusui

Wajib Tahu !!! Inilah Penyebab Hb Rendah

Gambar
Hb (Hemoglobin) rendah umumnya terkait dengan penderita anemia. Tapi, kadar Hb atau hemoglobin yang rendah dapat juga sebagai pertanda tubuh menderita kondisi lain yang harus segera mendapapatkan penanganan medis. Kadar Hb (Hemoglobin) dihitung berdasarkan satuan gram per desiliter (dL). Kadar hemoglobin normal pada wanita umumnya antara 12-15 gram/dL dan pada pria antara 13-17 gram/dL. Jika tes darah menunjukkan kadar Hb kurang dari ukuran tersebut, penting untuk mengetahui penyebab kurangnya Hb agar segera mendapatkan penanganan yang tepat. Ketahui Penyebab Hb Rendah 1. Kurang Gizi Kekurangan gizi dapat menyebabkan kadar Hb menjadi rendah atau berkurang. Asupan gizi seperti vitamin dan mineral terutama zat besi sangat penting dalam pembentukan hemoglobin. Zat besi merupakan mineral penting yang diperlukan oleh tubuh terutama untuk menjaga fungsi otot, energi, perkembangan otak dan pembentukan hemoglobin. Pada anak, kekurangan asupan zat besi selain menyebabkan kadar Hb ...

WAJIB Tahu !!! Inilah Bahayanya Bila Bayi Diberikan Air Putih

Gambar
Bayi yang masih menyusu Air Susu Ibu (ASI) secara eksklusif tidak memerlukan air putih sebelum usianya mencapai enam bulan. Pemberian air putih pada bayi berusia di bawah enam bulan justru dapat mengundang risiko gizi buruk dan diare. Sebagaimana direkomendasikan oleh Lembaga Kesehatan Dunia (World Health Organization – WHO), bayi membutuhkan asupan ASI eksklusif selama minimal enam bulan pertama kehidupannya. ASI eksklusif artinya bayi hanya mengonsumsi ASI, tidak mengonsumsi makanan atau minuman tambahan lain. Bila kondisi Bunda atau bayi tidak memungkinkan untuk pemberian ASI eksklusif, berikan susu formula. Pemberian air putih bagi bayi berusia di bawah enam bulan dapat mendatangkan risiko kesehatan seperti berikut. Risiko gizi buruk Jika bayi yang disusui dengan ASI ekslusif meminum air putih, dia bisa berhenti menyusu sebelum waktunya dan hal ini bisa menyebabkan kekurangan gizi. Bunda pun akan merasakan imbasnya, yaitu jumlah air susu akan berkurang. Mengenai kandunga...

Bayi Sering Kentut Bisa Ditangani Dengan Cara Berikut

Gambar
Bayi sering kentut merupakan hal yang umum terjadi karena mereka sering menangis dan mengisap dot. Aktivitas bayi semacam ini memungkinkan udara masuk ke perut. Siapa yang menyangka, dalam sehari saja bayi bisa mengeluarkan gas antara 13-21 kali! Makin sering mereka makan atau menangis, makin banyak udara masuk ke perut, maka makin besar pula peluang udara terjebak di dalam perut. Selain bayi sering kentut, tanda-tanda gas terjebak di dalam perut bayi bisa diketahui dari seringnya dia mengalami serdawa, terlihat sembap , perut mengeras, menangis, dan rewel. Cara Mengatasi Perut Bayi Penuh Gas Bayi sering kentut merupakan satu tanda bahwa terlalu banyak gas di dalam perutnya. Untuk mengatasi hal tersebut, orang tua harus menghilangkan penyebab utamanya, yaitu terkumpulnya gas secara berlebihan. Beberapa hal berikut bisa dilakukan guna membuat perut bayi lebih nyaman. Cegah bayi menelan udara berlebihan Agar  tidak banyak menelan udara, cobalah berikan makan sebelum S...

Tips Cara Mengatasi Rambut Rontok Setelah Melahirkan

Gambar
Tips Cara Mengatasi Rambut Rontok Setelah Melahirkan , masa kehamilan sebenarnya sangat menyenangkan. Namun  perubahan hormon  selama kehamilan memberikan banyak efek yang membuat seorang wanita hamil tidak menikmati kehamilannya. Banyak wanita hamil yang menganggap setelah melahirkan makan perubahan hormon akan berhenti. Namun hal itu salah. Perubahan hormon akan tetap terjadi setelah proses melahirkan sampai beberapa bulan berikutnya. Salah satu akibat dari perubahan hormon setelah proses melahirkan adalah  rambut rontok . Hal ini membuat banyak wanita merasa cemas dan  depresi  karena melihat banyaknya rambut yang rontok setelah melahirkan. Padahal rontoknya rambut setelah melahirkan merupakan hal yang wajar. Setiap rambut anda yang rontok nantinya akan digantikan oleh rambut baru yang sehat. Beberapa bulan kemudian siklus pertumbuhan rambut anda akan normal kembali. Berikut ini ada beberapa tips yang bisa anda coba untuk  mengatasi rambut rontok setela...